Prodi Sosiologi Agama Melakukan Seminar Guna Membangun Budaya Penelitian
Pada Hari Senin 18 April 2022, pukul 13.00 – 17.00 telah terlaksana kegiatan “Seminar Membangun Budaya Penelitian Sosial bagi Dosen dan Mahasiswa di Kampus” secara online yakni zoom meeting
Seminar ini merupakan salah satu tahap dari tiga seri utama alam mengembangkan budaya riset yang dilakukan oleh Prodi Sosiologi Agama. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan mampu menambah semangat serta adanya keterbiasaan dalam melakukaan riset ilmiah.